Headlines News :
Home » , , » PENCOK AYAM KHAS NUSA TENGGARA BARAT

PENCOK AYAM KHAS NUSA TENGGARA BARAT

Bahan
  • ½ ekor ayam
  • 2 sdt asam jawa, larutkan dengan 50 ml air
  • 1 sdt garam
  • 400 ml santan dari ½ butir kelapa
Haluskan
  • 3 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 4 buah cabai merah keriting
  • ½ sdt emrica butir
  • 2 cm kencur
  • 1 ½ sdt garam
  • 1 sdt gula pasir
  • 1 ikat kecil daun kemangi, peyik daunnya
Cara membuat
  1. Potong ayam menjadi beberapa bagian, kemudian lumuri dengan air asam dan garam. Bakar/panggang di atas bara sampai daging ayam matang dan agak kering. Angkat.
  2. Didihkan santan dan bumbu yang dihaluskan sampai harum. Masukan daging ayam suwir. Kecilkan api, lanjutkan memasak sampai bumbu terserap dan santan habis. Angkat

Untuk 5 orang

sumber:kitabmasakan
Share this article :
Comments
0 Comments
 
Support : Jhoni Magazine | Portal Berita Terkini
Copyright © 2011. Aneka Kuliner (Jhoni Magazine™) - By: Jhoni™
disign by : Jhoni™
Email: jhoni@jhoni.net